Peta dan Kondisi Geografis
- Letak Wilayah
Berdasar letak geografis wilayah, Nagari Lunang Tiga berada antara 2o17’19.28’’ S dan 101005’12.12’’ T. , dengan batas – batas sebagai berikut :
- Sebelah utara : Nagari Lunang Dua
- Sebelah Timur : Nagari Lunang Barat
- Sebelah Selatan : Nagari Sindang Lunang
- Sebelah Barat : Nagari Lunang.
- Luas Wilayah
Secara Topografi, Nagari Lunang Tiga dapat dikatakan berada di wilayah dataran rendah. Luas Wilayah Nagari Lunang Tiga 17,72 Km2 yang ada terbagi dalam beberapa kategori, dapat dikelompokan seperti untuk fasilitas umum, pemukiman, pertanian/perkebunan.
Secara Administratif wilayah Nagari Lunang Tiga terdiri dari 15 RT, dan 3 Kampung.
Dengan luas permukian penduduk sebagai berikut :
1. Kampung Marga Mulya |
4,48 Km2 |
2. Kampung Tanjung Mulya |
2,76 Km2 |
3. Kampung Ujung Jaya |
2,54 Km2 |
Â
Dengan kondisi topografi demikian, Nagari lunang tiga memiliki variasi ketinggian antara 5 m sampai dengan 30 m dari permukaan laut.
Â